Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Begini Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat

Begini Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat

ads tengah artikel

Bagaimana memilih cat ruang tamu minimalis? Ini adalah sebuah pertanyaan yang harus dijawab ketika anda sedang mendekorasi sebuah ruang tamu minimalis. Secara lahiriyah keindahan, kecantikan dan kenyamanan tidak terlepas dari yang namanya warna. Berbagai macam warna akan tampak indah jika ada keserasian antara satu warna dengan warna yang lain atau beberapa warna dengan beberapa warna yang lain.

Kebanyakan orang cenderung warna selalu dikaitkan dengan keindahan dan kemewahan walaupun toh pada hakekatnya tidak selalu demikian. Bukan saja itu, warna seringkali dijadikan sebagai suatu simbol, seperti warna merah artinya berani, warna putih artinya bersih, warna kream artinya eksis atau hidup dan masih banyak warna-warna yang lain. 

Suatu warna juga dapat menghipnotis seseorang yang dapat membuat orang tersebut begitu  menggemarinya sampai-sampai masuk dalam kehidupannya yang selalu dikelilingi dengan warna favoritnya tersebut atau dengan kata lain suatu warna dapat menjadi kepribadian seseorang.

Contohnya seorang wanita yang menyukai warna merah, dia akan selalu menghias dirinya dengan warna merah dan mengaplikasikan warna tersebut di kehidupannya sehingga semua yang dimilikinya serba merah baik itu baju, celana, tas dan bahkan rumahnya pun ikut menggunakan cat warna merah, orang seperti ini sering kita jumpai disekeliling kita entah itu saudara kita, tetangga kita atau teman kita. Dalam lingkup yang lebih besar, warna juga memberikan arti filosifi pada bendera setiap Negara, Seperti Indonesia ini warna benderanya merah putih yang artiya saya yakin semua sudah pada tahu.

Berikut Kombinasi Warna Cat Dinding Ruang Tamu Yang Menarik

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Warna putih pada dinding ruang tamu, akan membuat ruangan menjadi lebih terang dan terasa lebih luas

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Kombinasi warna coklat dan putih pada dinding ruang tamu

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Dinding ruang tamu bergaris seperti pada gambar diatas memberikan nilai keindahan tersendiri

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Dinding ruang tamu berwarna seperti warna potongan kayu akan menghadirkan nuansa alami didalam ruangan

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Warna dinding pada ruang tamu ini bernuasa natural

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Dinding ruang tamu berwarna putih dan terlihat bersih

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Wallpaper dinding ruang tamu ini menjadikan suasana lebih hidup

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Warna putih pada dinding ruang tamu adalah salah satu pilihan terbaik jika ruang tamu anda kecil

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Warna dinding ruang tamu ini simple dan bersih

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Wallpaper dinding ruang tamu Menjadikan pemandangan ruangan menjadi lebih indah dan nyaman

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat
Terkadang anda juga harus berani mengambil warna dinding lebih mencolok seperti warna biru pada gambar diatas

Memilih Warna Cat Ruang Tamu Minimalis Yang Paling Tepat

Nah kembali lagi ke topik pembahasan kita kali ini yaitu memilih warna-warna cat yang tepat untuk ruang tamu rumah minimalis. Paduan dari beberapa dapat menciptakan suatu pemandangan yang indah sebagaimana paduan warna yang ada pada ruang tamu anda yang meliputi warna dinding, warna plafon, warna keramik dan warna-warna firniture yang digunakan.

Untuk dapat mencapai suatu tatanan ruang tamu yang indah dan super cantik membutuhkan kombinasi warna yang tepat. Ini bukan berarti bukan hanya dipenuhi dengan warna kesukaan anda melainkan mengkombinasi beberapa warna dengan dominasi warna yang anda suka. Selain itu baik pemandaangan ekterior maupun interior rumah anda sangat bergantung pada kombinasi jenis warna. Dengan warna yang indah rumah minimalis anda akan tampak mewah.

Jika anda membeli cat jangan asal demen dengan warna favorit anda tetapi tolong anda perhatikan kualitas cat tersebut serta keserasian antara satu warna dengan warna yang lain. Mengingat ruang tamu adalah bagian yang sangat penting dari rumah anda. Karena ruang tamu secara khusus digunakan untuk mejamu tamu-tamu anda, maka buatlah mereka krasan dan betah di rumah anda berkat dari dekorasi rumah anda yang menarik. Satu lagi yang perlu anda perhatikan adalah keserasian warna antara ruangan-ruangan yang ada di rumah anda seperti warna cat dapur, warna cat kamar tidur dan kamar mandi.

Baca : Bagaimana cara menata sofa ruang tamu agar terlihat rapi dan menarik

Mengingat anda sendiri yang menempati atau menghuni rumah anda, maka sisipkan juga warna-warna kesukaan anda dan upayakan mencari warna yang senada dengan warna kesukaan anda, jika tidak, anda dapat memilih warna-warna cerah seperti putih, kuning dan warna kream, sehingga dengan demikian anda akan betah tinggal di rumah anda sendiri. Nah, dalam mendekor ruang tamu cobalah untuk mengambil ide dari anda sendiri dengan mengkombinasikan warna-warna cerah  seperti yang tersebut diatas.

Memang mendesain rumah itu cukup sulit, salah satu titik kesulitannya adalah memberikan kombinasi warna yang sangat baik. Jika anda masih merasa bingung dalam menentukan warna terhadap ruang tamu anda, maka anda dapat berkonsultasi dengan yang ahli dibidanganya atau anda dapat mencari inspirasi model-model ruang tamu minimalis modern dan menerapkan pada desain warna ruang tamu anda. Keindahan dan kecantikan rumah minimalis anda dapat dinilai sebagai deskripsi kepribadian anda.


Advertisement


Back To Top